Lapangan Basket Indoor Puncak
Lapangan Basket Indoor Puncak
Lapangan Basket Indoor Puncak
Bola Basket merupakan salah satu olah raga yang banyak dimainkan di lapangan lapangan indoor atau berada di dalam ruangan. Permainan bola basket sendiri saat ini lebih terkenal di negara paman sam yaitu Amerika. Disana, perainan bola basket menjadi primadona dan sangat favorit di kalangan masyarakatnya. Tak heran, kalau amerika saat ini menjadi acuan para pemain basket di seluruh dunia.
Di Indonesia sendiri memang bola basket tidak menjadi olah raga favorit. Dibandingkan dengan sepak bola dan bulu tangkis olah raga bola basket masih kalah pamor. Namun bukan berarti bola basket tidak memiliki tempat di hati masyarakat Indonesia.
Kami Villa Robinson Cisarua Resort menyediakan lapangan basket yang cukup luas. Dengan standart nasional lapangan yang berada di lokasi kami menjadi lapangan basket indoor terbaik yang ada di Puncak Bogor. Beberapa waktu lalu, lapangan basket kami sudah dipakai oleh atlet dari Kabupaten Bogor untuk training camp. Atlet kabupaten Bogor sendiri meraih medali emas untuk kategori putri dan perak untuk kategori putra. Mereka bertandi di ajang Porda Jawa Barat yang Ke tiga belas yang diadakan di Kabupaten Bogor.
Lapangan basket yang berada di lingkungan kami ini tidak disewakan untuk umum. Kami hanya sewakan kepada seluruh tamu yang menginap di Robinson Cisarua Resort. Dengan biaya dua ratus lima puluh ribu rupiah per jam nya, anda sudah bisa merasakan bermain di lapangan yang saat ini menjadi lapangan terbaik yang ada di Puncak Bogor.
Anda bisa melakukan reservasi untuk menginap di villa robinson cisarua resort melalui website resmi ini. Dengan luas kurang lebih 4 hektar ini, Robinson Cisarua Resort sangat direkomendasikan bagi anda yang akan berlibur ke Puncak Bogor. Tunggu apa lagi? Segera lakukan reservasi disini, dapatkan penawaran terbaik jika anda akan berlibur dengan lebih dari seratus orang. Cocok untuk Family Gathering, Outing dan lain sebagainya. Jadikan liburan anda berkesan bagi anda dan keluarga.